Kuliah Karyawan Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB)

Bagi anda yang sedang mencari informasi tentang Kuliah Karyawan Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB), di bawah ini Website Informasi Kelas Karyawan www.ProgramKelasKaryawan.com menyampaikan tentang Kuliah Karyawan Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB) sebagai berikut:




Bersama ini Pusat Informasi Kelas Karyawan menyampaikan informasi tentang Kuliah Karyawan Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB) sebagai berikut:

Tentang Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB) Bandung

Institut Teknologi Harapan Bangsa didirikan pada tahun 2002 di bawah naungan Yayasan Petra Harapan Bangsa. Visi ITHB adalah menjadi perguruan tinggi yang dikenal dalam skala regional sebagai lembaga yang mendidik pemimpin masa depan yang memiliki potensi berstandar global, karakter unggul, dan komitmen pada panggilan untuk membawa perubahan positif di tengah masyarakat.

Tentang Kuliah Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB)

Program S1 Sistem Informasi untuk Profesional ITHB dengan konsentrasi Data Science dirancang khusus untuk menciptakan sarjana yang memahami penggunaan data dalam sistem informasi dan teknologi dalam mencapai tujuan perusahaan atau organisasi.

Baca Juga:   Kuliah Karyawan Online S1 Manajemen Sekolah Tinggi Manajemen Labora

Jurusan ini merupakan satu-satunya jurusan Sistem Informasi dengan konsentrasi Data Science yang diajarkan dalam bentuk blended learning. ITHB sendiri merupakan institusi pendidikan tinggi yang fokus pada pengembangan sumber daya manusia berdaya saing global dan sudah bekerjasama dengan berbagai universitas dan institusi pendidikan di luar negeri.

Siapa yang cocok mengikuti program ini?

Program Sistem Informasi cocok untuk kamu yang ingin terjun di dunia IT dan gabungan dengan bisnis atau manajemen. Dalam program studi ini,dibutuhkan kemampuan logika, analisa dan komunikasi yang baik.

Metode Belajar
Perkuliahan ini dilakukan dengan metode blended learning yakni campuran antara kuliah online dan tatap muka di kelas. Kuliah onine bisa dilakukan kapan saja dan di mana saja, sedangkan kuliah tatap muka di kelas diselenggarakan 1x seminggu di hari Sabtu.

Baca Juga:   Kuliah Karyawan Online S1 Manajemen Universitas Dirgantara Marsekal Suryadarma (Unsurya)

Spesifikasi Program

  • Program Studi: S1 Sistem Informasi
  • Gelar Akademis: Sarjana Komputer (S.Kom)
  • Akreditasi: B
  • Konsentrasi: Data Science
  • Total Mata Kuliah: 44 MK
  • Masa Kuliah: 7 Semester atau 42 Bulan

Prospek Karier
Mereka yang telah menyelesaikan studi S1 Sistem Informasi konsentrasi Data Science dapat mengembangkan karier sebagai Data Analyst, Data Scientist, Data Engineer, Product Owner, dan berbagai profesi lainnya yang berhubungan dengan Big Data serta Teknologi Sistem Cerdas (Artificial Intelligence) di mana kategori profesi ini merupakan salah satu kategori profesi paling dibutuhkan di abad 21.

Demikian kami sampaikan informasi tentang Kuliah Online S1 Sistem Informasi Institut Teknologi Harapan Bangsa (ITHB), semoga bermanfaat.